Selasa, 28 Februari 2017

Tips Memilih RAM

RAM atau Random Access Memory biasanya disebut dengan istilah pendek yaitu Memori. RAM merupakan sebuah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan data sementara. Memory bekerja dengan menyimpan dan menyuplai data-data penting yg dibutuhkan Processor dengan cepat untuk diolah menjadi informasi.

Terdapat stetment di publik yang mengatakan dimana semakin besar muatan RAM nya performanya semakin bagus, padahal itu salah. muatan yang digunakan pada ram ia lah jumlah data yang sedang dihendel oleh sistem. misal kan sistem dalam keadaan idel biasanya hanya sekitar 1,2 Gb untuk 32bit dan sekitar 1,8 Gb untuk 64bit dan kebutuhan sistem dapat bertambah jika dalam sekenario sebagai berikut

1.) Menjalankan aplikasi yang memakan banyak ruang di RAM. con : Game atau aplikasi disaingrafis
2.) Menjalankan banyak aplikasi sekaligus (multitaksting) baik yang berjalan di beckrond seperti antivirus maupun yang berjalan di tampilan layar seperti winap dan browser

jadi gak ada hubungannya performa RAM dengan kapasitas selama kapasitas yang dibutuhkan sistem dibawah dari jumlah RAM yang kita gunakan performa ram lebih ditentukan oleh frekuensi dan timingnya. untuk sekarang 8 Gb untuk PC game dan 16 Gb untuk PC editiing sudah cukup menurut ane dan beberapa forum pun menganjurkan demikian



Untuk tips memilihnya bisalah seperti berikut :
1. Modul RAMnya sama dengan mobo
Modul yang digunakan maksudnya sama ialah jenis RAM CPU nya sama, contoh mobo DDR2 maka RAM DDR2 (perlu diingat jenis ram pada mobo digunakan oleh CPU tak ada hubungannya dengan jenis ram pada VGA dimana CPU menggunakan RAM DDR4 sementara VGA GDDR5 sistem masih akan berjalan. untuk ulasan lengkap ada di sini)
Pastikan kembali jenis RAMnya benar. dipasaran umumnya terdapat dua jenis RAM yaitu RAM biasa untuk mobo PC dekstop dan SODIMM RAM untuk PC leptop


2. Kapasitas RAM
Pastikan kapasitas per unitnya dapat di handel oleh mobo. contoh RAM 8 Gb DDR3 gak akan kebaca di mobo yang suprort 8Gb max (maksimal 4Gb perslot)
Contoh mobo dengan kapasitas max 4 Gb per slotnya meski DDR3


3. Frekuensi dan Timing
Frekuensi lebih besar dan timing lebih kecil menunjukan performa RAM yang lebih baik. perlu diingat RAM yang di instal biasanya akan berjalan secara default kecuali di setting lewat bios atau software OC, jadi pastikan chipsetnya mendukung setting untuk RAM agar berjalan optimal. contoh chipset seri Z seris untuk mobo intel, untuk AMD bisa dikatakan semua seri chipsetnya mendukung setting manual RAM. (bila binggung untuk seting manual anda dapat menggunakan fitur XMP atau AMP selama mobo mendukung)

Contoh RAM dengan SPD dan XMP yang dibaca oleh CPU-Z
untuk menentukan pilihan RAM dengan performa terbaik yang bisa diambil kita dapat menghitungnya dengan rumus sebagai berikut :

CAS Latency / Real Clock * 1000

dimana itu merupakan rumus dari menghitung Access Time dari ram dimana makin kecil hasilnya makin bagus. (Real Clock dapat kita dihat di tabel Frequency pada CPU-Z atau bisa juga dengan melihat frekuensi RAM pada lebel kemasannya dimana DDR3 1600 itu artinya Real Clocknya adalah 1600/2 atau 800 Mhz. kenapa jadi setengahnya ?? itu karena RAM berjenis DDR atau Double Data Rate jadi RAM ini memiliki transfer rate duakali clocknya sehingga effectif beroprasi pada 1600 Mhz)

4. Mullti Channel
Saat ini biasanya mobo sudah mendukung minimal dual channel dimana performanya dapat dibilang hampir 2 kali lipat dari singgel channel. mungkin ad juga yang nanya singel channel 8 Gb (1x8Gb) sama dual channel 4 Gb (2x2Gb) lebih baik yang mana, menurut w bila menitik beratkan pada performa maka 2x2Gb lebih baik misal kan saja untuk sekenario gaming tapi 8Gb bisa jadi opsi yang bagus untuk keperluan multitaks dimana banyak aplikasi yang memakan ram di jalankan bersamaan. untuk informasi mungkin banyak yang nyangka channel dari RAM ditentukan dari banyaknya slot di mobo tapi kenyataanya channel RAM ditentukan oleh controler yang terdapat di prosesor jadi meskipun slot pada mobo ada 4 kalo prosesor dan mobo hanya mendukung dual channel maka akan berjalan di dual channel

    (untuk gaming usahakan setidaknya 2x4 Gb untuk performa dan kapasitas yang lega dan mampuni)
Channel yang berjalan quad channel dibaca oleh CPU-Z


5. RAM biasa atau RAM dengan Heatsink
Sebenarnya tergantung kebutuhan jika cuma dipakai untuk jalan default atau settingan pabrik yang tertera di SPDtoolnya maka RAM biasa udah cukup. tapi kalo mau di OC lebih atau biar aman pemakaian berhari hari gak mati (agak lebay juga berhari hari) gunakan RAM dengan Heatsink dimana Heatsink ni berguna sebagai pendingin pasif untuk komponen RAM sehingga suhu lebih terkendali


Sekian tips dari ane dalam memilih RAM, bukan maksud menggurui tapi ingin sedikit berbagi hehe...
Silakan tinggalkan komen bagi yang ingin bertanya..

Jumat, 24 Februari 2017

Racikan PC kaby lake siap libas game terbaru dan siap buat upgrade

Untuk yang bingung mau rakit PC intel yang upgradeble and msh ngangkat game jaman sekarang dengan bajet murah. ane coba kasih racikan PC and alasan kenapa ane pilih komponen tersebut, sapa tau ada yang dapet sedikit pencerahan untuk merakit dari racikan ane, hehehe..
untuk racikan PC ni w cuma kasih racikan CPUnya ajh..


PSU      : Seasonic M12II 520W EVO Rp.750.000
Untuk PSU ane pilih seasonic karna dia maen di tear 2 and tear 1 jadi udah gak pelu ragu lagi tentang kualitasnya tinggal peratiin sertifikat 80+ yang digunakan apakah Bronze, Gold atau yang lain dan w pilih 520W karna 500W w rasa dah cukup aman untuk upgrade VGA, tambah HHD n SSD dan asesoris seperi fan led dll. dana lebih.
Dana lebih untuk beli PSU yang berkualitas lebih baik dari pada harus pake PSU abal abal yang notabenya bisa bikin komponen gak sehat


Mobo    : ASUS EX-H110M-V Rp.1.100.000
Untuk Mobo masih pake chipset skylake gak papa masih bisa dipake karna masih make LGA 1151 asal jangan lupa upgade BIOSnya biar bisa pake Kaby lake dan w pilih H110 untuk potong bajet.
menurut pendapat w bijak lah dalam memilih PSU dan Mobo, mahal dikit gak masalah karna notabenya kita bisa gak ganti ganti dengan komponen ini untuk jangka waktu yang lama




CPU      : Pentium G4560 harga Rp.850.000
Kok Pentium..?? jangan salah dulu meski mengusung nama pentium tapi G4560 udah mengusung hyperthreding yang artinya 2 core 4 thrade kayak core i3

VGA     : -
untuk ini kita masih bisa ngandalin IGP dari G4560 selama setting untuk game di sesuaikan. m kita bisa potong bajet gede


RAM     : TEAM Elite+ 4Gb Rp.425.000
DDR4 memang masih terbilang mahal. ane pilih Team biar potong bajet tapi masih dapet kualitas dikit manfaatin multi cenel lebih baik gan tapi karna potong bajet single jah dulu


HHD     : Seagate 1 Tb Rp.710.000
Terbilang harga 500 Gb beda tipis sama 1 Tb, jika beli baru mending pilih yang 1 Tb atau 2 Tb


Case      : VenomRX Warlord Rp.320.000
Case ini ane pilih karna tampilan yang keren dan punya banyak fitur serta harga murah tapi untuk di ingat case ini gak kompitebel dengan mobo ukuran ATX maksimal m-ATX

dan untuk total bajet ngabisin 4 jt n udah dapet kaby lake yang upgradeble jadi gak bingung harus ganti mobo buat ganti prosesor terbaru. untuk masukan ajah komponen elektronik masih memiliki umur yang hanya Allah yang tau jadi beli baru lebih baik untuk setiap komponen tapi kalau bajet gak memadai bisa pilih AMD yang notabenya lebih murah atau mencari secandnya asalkan jangan lupa cek kondisi barang n klo bisa minta garansi minimal personal

Ane saranin untuk PSU jangan beli secand karna  kita akan susah buat mengetahui masa pemakaian dari psu tersebut serta kondisinya. jangan lupa kalo mau tanya tanya bisa komen dibawah sekian dari ane bukan maksud menggurui hanya ingin sedikit berbagi hehe...

Total : Rp.4.155.000

Senin, 20 Februari 2017

Tips Merakit Komputer

Disini ane hanya memberi tips untuk merakit komputer, bukan tatacara merakit komputer (mungkin laen kali akan ane bahas tahapan untuk rakit pc). di era moderen ini tak dipungkiri penggunaan komputer sudah menjadi bagian dari kehidupan sehari hari baik komputer rakitan pabrik (BUILD UP) atau komputer rakitan user atau merakit sendiri. disini saya akan membahas tips untuk merakit komputer.



Mungkin banyak yang beranggapan mau punya komputer tu so harus ada bajetnya dulu, oke klo situ lagi tajir atau emang anak sultan. tapi kayak mana yang duit dikantongnya mepet. gak dipungkiri mereka sebenarnya masih bisa memiliki komputer sendiri dan disini lah tips pertama ane untuk punya PC yang bagus gak harus ada bajetnya dulu, melainkan NIAT. ya, karna PC untuk berjenis Dekstop memiliki komponen yang terpisah pisah jadi ada opsen buat ente untuk memilih dan mengumpulkan komponen (sembari belajar hehe..). karna gak di pungkiri PC dekstop punya performa lebih baik dari pada leptop dengan bajet total yang sama.
NIAT yang utama Bro

Kemudian ialah memahami tujuan untuk apa kita merakit PC, untuk yang bertujuan gaming usahakan agar vga mendapatkan perhatian kusus alias beli yang bagus. untuk yang buat editing render dan disain grafis usahakan prossesor untuk memilih yang bagus. karna kebanyakan aplikasi game menitik beratkan pada vga ketimbang prosesor dan disain grafis lebih menggunakan prosessor ketimbang vga. dan untuk keraja setandar atau office anda gak perlu beli vga sampe yang bagus kayak GTX 1080 atau Prosesor i7 karna mubazir dalam biaya. karna bila hanya digunakan untuk seperti office atau main sepider atau denger mp3 dan nonton pilem 2 core dan vga onbord sudah cukup. (lebih baik dana di alihkan seperti ke monitor atau sumbangkan biar barokah hehe..)
Harus tau tujuan merakitnya

tips selanjutnya ialah mengetahui yang mana harus di prioritaskan dalam mengumpulkan komponen, kali ini akan coba ane jabar dari yang terpenting menurut ane dan alasannya.

1. Motherboard

Yak tak di pungkiri ini adalah inti dari komputer atau bisa dibilang kerangkanya, mungkin banyak yang bertanya tanya kok bukan prosesor atau kok bukan vga. alasannya simpel karna mobo adalah tempat kita menaru setiap komponen komputer atau bisa dibilang speck tertinggi dari pc tersebut bisa diliat dari mobonya contoh mobo am3 milik AMD spek prosesor tertinggi yang bisa dipasang adalah phenom ii dan jangan coba coba instal fx seris karna gak akan bisa. dan lagi mengganti mobo bisa dibilang sama dengan mengganti setiap komponen yang ada. contoh upgrade mobo 1150 ke 1151 yang DDR4 maka Mobo + Prosesor + RAM lama gak akan bisa dipake di mobo baru. bisa dibilang ini adalah komponen paling terakhir yang akan di pikirin untuk upgrade.
(mungkin nanti ane bahas tips milih mobo)

2.Power Supplay Unit

PSU bisa dibilang sangat fital untuk PC karna setiap komponen pasti terhubung ke listrik dan listrik PC itu di pasok oleh PSU, bisa dibilang ini adalah jantungnya komputer. banyak yang tak tau kalau umur komponen PC kemungkinan besar tergantung oleh komponen yang satu ini khususnya mobo dan vga yang kontak langsung ke PSU. lebih baik sisihkan dana lebih untuk membeli PSU berkualitas dan saya menyarankan untuk beli baru dikarnakan PSU sendiri punya perkiraan masa hidup dari pabrikannya. untuk tips memilihnya sialakan disini

3.Prossesor atau VGA


Alasannya gak perlu ditanya lagi karna inilah yang menentukan PC tu spesifikasinya apa low PC, Mid, High atau malah PCnya Sultan. hehe tinggal menurut tujuannya aja klo untuk gaming maka dahuluilah vga klo untuk render atau disaingrafis dahuluilah prosessor.
(mungkin nanti ane bahas tips milih Prosessor)

4.RAM

Alasan kenapa ram ialah karna ini adalah kapasitas pc untuk berfikir. bisa dibilang 8 gb sudah cukup untuk game dan 16 gb untuk disaingrafis. usahakan belilah baru untuk komponen ini dikarnakan harga yang terbilang cukup murah dan garansi rata rata seumur hidup (asal jangan dibakar atau dipatahin aja hehe..). unutk tips memilih RAM dapat dilihat disini

5. Storage

Penyimpanan berupa HHD ataupun SSD masuk urutan selanjutnya terkait kapasitasnya yang berbanding harga. minimal usahakan untuk beli 1 tb karna harga pasarannya yang sekarang terpaut tipis dari pada beli 500 gb.
Untuk tips memilihnya usahakan pilih sata 3 dengan rpm yang tinggi minimal 7200 rpm untuk optimal sehingga proses baca tulis lebih cepat dan lebih besar muatan lebih bagus. gak usah takut mobo cuma sata 2 or sata 1 karna ntr HHD akan menyesuaikan ke spesifikasi optimalnya con mobo sata 2 n HHD sata 3 akan terbaca sata 2 di sistem. pake SSD lebih optimal di sata 3.

6.CPU cooler
CPU Cooling dengan 4 pipeline

Selanjutnya adalah pendingin karna gak dipungkiri kalo pendingin bawaan prosesor tu kualitasnya seadanya, namanya juga bawaan. untuk tips memilihnya gunakan CPU Coolingnya dapat menghendel TDP prosesor (untuk yang gak tau prosessornya berapa TDP nya dapat dilihat disitus remsminya atau bisa juga di cek menggunakan CPU-Z). con : Deepcool Gammax 400 yang dapat menghendel 125 W
untuk lebih mudah sbb:
1.) dibawah TDP 65W bawaan sudah cukup atau cpu cooling tanpa pipeline
2.) TDP 65W - 100W gunakan pipeline minimal 2
3.) TDP 100W - 150W gunakan pipeline minimal 4
4.) untuk TDP diatas 150W gunakan watercooling
sekenario ini dipakai hanya untuk perbandingan saja jadi untuk lebih spesifik pastinya selalu liat spesifikasi cpu cooling dan juga review.

7.Casing

casing saya taru di paling akhir alasannya simpel. karna komputer bisanyala meski tanpa case palingan konsekuensinya debu banyak jadi harus ekstra perawatan. hehe..
untuk tips memilih case PC saya ada pembahasannya di sini

Dan tips terakhir untuk kalian yang mau merakit pc ialah mengetahui tahapan untuk merakit PC dari pemasangan proci + ram di mobo, tahapan breadbording untuk penjajalan, pemasangan mobo n komponen di casing, pemasangan vga addon di mobo hingga pengetesan dan instal OS, jadi jangan sungkan untuk tanya tanya forum atau orang dan cari infonya.

Sekian dari saya seputar tips merakit komputer. bukan maksud menggurui hanya sekedar berbagi informasi hehe..

Kamis, 02 Februari 2017

Mengenal Produk Komputer : GDDR bukan DDR

Beberapa saat lalu ane pernah ketemu orang yang nanya ke toko tempat ane lagi cari barang, "mas vga nya ad yang bagus tapi ddr 3 gak, saya masih make ddr 3 soalnya". dari situ lah ane jadi ngerasa butuh ngebahas tentang ini, apa lagi kalo bukan GDDR.


Macam-macam teknologi RAM untuk VGA

Secara garis besar sebenarnya kita pasti udah ngarti apa itu GDDR atau sering di singkat jadi DDR (menurut ane salah juga ni nyingkat2 nya). GDDR ialah teknologi yang digunakan RAM dimana RAM ialah memori tempat menyimpan sementara data sebelum di eksekusi atau diproses. jadi kenapa menurut ane salah kaprah..? secara garis besar penyingkatannya lah yang salah dari GDDR jadi DDR con : GDDR 3 malah orang lebih seneng nyebutnya DDR 3.

Macam-macam teknologi RAM DDR

Ane bahas lagi muter tentang DDR dimana DDR alah teknologi yang digunakan RAM dimana RAM ialah memori tempat menyimpan sementara data sebelum di eksekusi atau diproses. (yo pusing pusing sono). jadi apa bedanya? bedanya ialah tata cara eksekusinya. dimana RAM itu adalah memori sementara untuk menyimpan data yang akan di proses atau bisa ane gambarin seperti ini

RAM bekerja untuk Prossesor

Dimana GDDR adalah RAM dengan prosesor berupa GPU dan DDR ialah RAM dengan Prosesor berupa CPU. jadi gak masalah mau VGA tu GDDR5 dan CPU nya DDR 3 tok oprasinya gak akan bermasalah. yang jadi masalah tu klo VGA AGP atau Pci di masukin ke slot Pci-e hehehe...

Jadi jawaban untuk pernyataan di awal pembahasan kali ini ialah bisa karna GDDR tu bukan DDR dari namanya ja itu beda.

Penampakan RAM dari VGA

untuk terahir ane mau saranin lagi sebelum ganti VGA add-on cek dulu PSU apa bisa ngangkat VGA tu atau malah ngerusak. jadi lebih perhatikanlah pemilihan PSU berkualitas hehe...
sekian dari ane klo ad yang mau tanya-tanya atau protes silkan tinggalkan komen. bukan maksud menggurui tapi hanya ingin sedikit berbagi.